Arsip Piksi-L

Tanggal Sebelumnya Ulir Sebelumnya

Indeks - Tanggal   Indeks - Ulir Diskusi

[PIKSI-L] Re: [ASISTEN] System Backup

From Depi Susila <depi @ somewhere.in.the.world>
Date Wed, 22 Aug 2001 19:57:00 +0700 (JAVT)
Cc piksi-l @ somewhere.in.the.world

Biasanya crash pada NT lebih banyak disebabkan karena boot sector NT
korup, dimana sebetulnya OS tidak rusak. 

Prosedur formal di NT untuk mengatasi hal ini adalah dengan menggunakan
sistem fault tolerance RAID 1 (Mirroring) yang otomatis menggunakan h/d
kedua. Tapi kan ndak perlu disiapin instalasi dan aplikasinya secara
manual pada h/d yang kedua. Untuk hal ini kita tinggal pasang dua buah h/d
kemudian kita siapkan boot floppy fault tolerance yang bisa kita buat
sendiri. Jadi kalau sistem utama h/d pertama crash, kita tinggal gunakan
boot floopy fault tolerance yang akan memanggil sistem dari mirror set.

Cara kedua : untuk menghemat H/D
Membagi H/D menjadi 2 partisi, dimana partisi yang kedua akan menjadi
image (persis sama dengan partisi pertama) dari partisi pertama dengan
menggunakan ghost, misalnya. Kemudian kita siapkan boot disk yang kita
buat sendiri dengan mengatur file boot.ini agar memanggil sistem pada
partisi kedua. 
Cara ini tidak melakukan sinkronisasi data secara real time (kalau ada
data) ... beside ... cara ini masih dalam penelitian ... he he he 

--------------------------

Depi (seangkatan budi santoso, bondan , temen asep (sama-sama dari smi)


--------------------------- 


On Wed, 22 Aug 2001, GHOFUR Muhammad wrote:

> Hellow Pren,
> 
> Aku mo diskusi soal sistem backup & startegi-nya.
> 
> Di tempat kerjaku disini...banyak process system (sistem kontrol proses, 
> sistem monitoring plant,...dll) yang dilengkapi dengan sebuah (atau lebih) 
> PC worksatation  sebagai user interface-nya (biasa disebut dengan HMI - 
> Human ~ Machine Interface).
> 
> Konfigurasi HMI yang terpasang di tiap Unit/Sistem adalah PC (min. Pentium 
> II) dengan OS: WinNT 4.0 plus HDD minimum 4 GB. Satu HMI dengan HMI yang 
> lainnya (beda Unit) tidak terhubung ke jaringan alias stand-alone HMI tiap 
> unit.
> 
> As we know from beginning...walau WinNT lebih 'stabil' dari 
> win95/98...tapi soal crash itu ngga bisa dihindari (such as 'deep blue 
> screen'!)....sedangkan apabila terjadi crash pada tiap HMI tsb, harus 
> cepat-cepat di-recover...sebab diminta agar downtime-nya seminim 
> mungkin...
> 
> Nah secara intuitif...apabila disini ada 10 HMI...maka cara yang paling 
> cepat untuk me-recover -katakan HDD crash- kita harus menyiapkan 10 HDD 
> spare (terinstall lengkap dengan aplikasinya) yang siap 
> pakai...tapiii....saya pikir cara ini pemborosan dalam hal penyediaan HDD 
> plus belom lagi tempat yang layak untuk menyimpan (store) untuk HDD tsb.
> 
> Nah...mungkin temen-temen punya solusi yang lebih reliable dari pada cara 
> diatas?....siapa tau jadi proyek (= kegemaran asisten PIKSI 
> !)...he..he....:-)
> 
> Thanx & Regards,
> 
> -MGR-


------------------------ Yahoo! Groups Sponsor ---------------------~-->
Get your FREE credit report with a FREE CreditCheck
Monitoring Service trial
http://us.click.yahoo.com/M8mxkD/bQ8CAA/ySSFAA/IYOolB/TM
---------------------------------------------------------------------~->

----------
Piksi-L @ somewhere.in.the.world merupakan 'mailing-list' alumni asisten Piksi,
ITB, Indonesia.

Opini yang disampaikan di forum ini merupakan pendapat/sikap
pribadi, kecuali secara eksplisit dinyatakan lain, dan *sama sekali*
tidak berkaitan dengan kelembagaan Piksi ITB secara formal.

Untuk berhenti, kirim email ke piksi-l-unsubscribe @ somewhere.in.the.world
Pengelola Piksi-L: piksi-l-owner @ somewhere.in.the.world
Informasi Piksi-L: http://www.yahoogroups.com/group/piksi-l
 

Your use of Yahoo! Groups is subject to http://docs.yahoo.com/info/terms/ 


 

Dihasilkan pada Thu Sep 22 18:42:02 2005 | menggunakan mhonarc 2.6.10