Arsip Piksi-L

Tanggal Sebelumnya Tanggal Berikutnya Ulir Sebelumnya Ulir Berikutnya

Indeks - Tanggal   Indeks - Ulir Diskusi

RE: [PIKSI-L] Re: kok..bisa.....???

From "Asep Abdurohman" <asepa @ somewhere.in.the.world>
Date Tue, 13 Aug 2002 10:31:42 +0700

Betul juga bahwa kasus akuisisi ini terhitung kecil kalau dibandingkan
yg Mas Anto sebut dan mungkin menjadi pelajaran berharga yang nyata
untuk kita semua. Akuisisi ini dan impak sampingannya tak bisa
terhindarkan lagi oleh PIKSI dan terutama asisten PIKSI.

Untungnya bahwa PIKSI-L tidak / belum terkena akuisisi ini, atau mungkin
satu saat oleh yahoo hehehe.

-asp-

-----Original Message-----
From: Akhmad Hadi Susanto [mailto:akhmadhs @ somewhere.in.the.world]
Sent: Friday, August 09, 2002 2:14 PM
To: piksi-l @ somewhere.in.the.world
Subject: Re: [PIKSI-L] Re: kok..bisa.....???

Andhy (belum kenalan ya??),
Tidak usah berkecil hati, toch juga masih ada jalan untuk terus berkarya
dalam bentuk unit atau
apa-lah yang penting punya wahana untuk
berkumpul-curhat-aktualisasi-komersialisasi diri.. At
least punya PIKSI-L meskipun nggak tahu apa ada lagi yang mau request
untuk join.

Soal "arogansi" itu memang biasa untuk ukuran kita pekerja kumpeni --
lagi2 memang cuman soal
siapa punya uang dan kekuasaan. Bisa bayangkan kira2 "arogansi" HP saat
mengakuisisi Compaq? atau
nggak jauh2 tempat saya cari makan: BP saat mengakuisisi ARCO (yang mau
bangkrut saat itu).
Bayangkan 1500+ phk..

Terkadang realita itu cukup menyakitkan. Ambil hikmahnya.

Anto
Mantan KOAS UMUM 1995-1996


--- Ikhlasul Amal <amal @ somewhere.in.the.world> wrote:
> [Wed, 07 Aug 2002, 14:18:20 +0700 3.8K] Andhy W menulis (diedit):
> % Semua di luar dugaan. Tanda-tanda itu sebetulnya udah mulai muncul
setahun
> % yang lalu. Aku kira Pak Epsi dkk tahu, tapi kayaknya dirahasiakan.
Ya,
> % sudahlah. Ada hal yang menurutku aku jadi agak geram. Proses
> % "PENGGUSURAN" ini terkesan sangat arogan. Tanpa dialog dan bicara
dulu,
> % langsung pake' surat untuk segera pindah. Aku nggak tau perilaku
Ketua
> % Jurusan .... ini. Aku belum liat tampangnya. Kayaknya belagu banget.
Maaf
> % teman-teman dari jurusan ....
> % Keterangan : ... silakan diisi sendiri
> %
> ---akhir kutipan---
>
>       Andhy, saya kira proses 'penggusuran' (atau apapun namanya,
>       dieufimismekan seperti apapun) Piksi sudah berlangsung mulai
>       setahun y.l. Jadi kalau korps asisten secara logik dan ruang
>       asisten secara fisik diminta bubar sekarang, itu sekedar
>       kelanjutan proses yang sudah berjalan. Itu hanya masalah waktu,
>       menurut saya.
------ ..


Yahoo! Groups Sponsor
ADVERTISEMENT

----------
Piksi-L @ somewhere.in.the.world merupakan 'mailing-list' alumni asisten Piksi,
ITB, Indonesia.

Opini yang disampaikan di forum ini merupakan pendapat/sikap
pribadi, kecuali secara eksplisit dinyatakan lain, dan *sama sekali*
tidak berkaitan dengan kelembagaan Piksi ITB secara formal.

Untuk berhenti, kirim email ke piksi-l-unsubscribe @ somewhere.in.the.world
Pengelola Piksi-L: piksi-l-owner @ somewhere.in.the.world
Informasi Piksi-L: http://www.yahoogroups.com/group/piksi-l


Your use of Yahoo! Groups is subject to the Yahoo! Terms of Service.

 

Dihasilkan pada Thu Sep 22 18:42:12 2005 | menggunakan mhonarc 2.6.10